KABUPATEN SARMI, (Metropolis.co.id) – Meski cuaca kurang bersahabat, para Babinsa tak patah semangat untuk terus membantu kesulitan warga binaannya.
Seperti yang dilaksanakan Sertu Abuere, Babinsa Pantai Timur, yang selalu dekat dengan masyarakat binaan dan mewujudkan keharmonisan antar Babinsa dengan warga, sehingga timbul kenyamanan.
Komentar